Final Project "Simple Image Editor"
Final Project "Image Editor"
Berikut merupakan Image Viewer yang telah kami buat untuk menunjang pengerjaan Final Project.
Untuk project yang kami buat dinamakan dengan "Simple Image Editor" yang beranggotakan :
1. Abdun Nafi' 05111940000066
2. A. Zidan Abdillah Majid 05111940000070
Adapun yang melatar belakangi kami untuk membuat "Simple Image Editor" dikarenakan pada saat pandemi orang - orang banyak melakukan kegiatan secara daring, baik itu kuliah, rapat maupun seminar. Dimana ketika menggunakan banyak orang yang ingin menggunakan virtual bacground yang bagus baik itu di zoom ataupun di meet. Dengan program ini mereka yang ingin mengubah virtual background nya lebih menarik maka akan lebih mudah dengan menggunakan tool-tool yang ada di program ini. Pada Program ini banyak tool yang sangat berguna. user bis mengubah dan mengedit sesuka hati. Pada kelas ini terdapat banyak aplikasi salah satunya untuk membuat gambar kita mirror dan masih banyak lagi fungsi lainnya.
Pada program Simple Image Editor ini terdapat 16 kelas berikut penjelasan dari class yang ada:
1. ImageViewer
2. ImageFileManager
3. ImagePanel
4. OFImage
5. Filter
6. DarkerFilter
7. LighterFilter
8. ThresholdFilter
9. InvertFilter
10. SmoothFilter
11. MirrorFilter
12. SolarizeFilter
13. PixelizeFilter
14. GrayScaleFilter
15. FishEyeFilter
16. EdgeFilter
Untuk Source Code nya sebagai berikut :
1. ImageViewer
2. ImageFileManager
3. ImagePanel
4. OFImage
5. Filter
link
6. DarkerFilter
link
7. LighterFilter
link
8. ThresholdFilter
link
9. InvertFilter
link
10. SmoothFilter
link
11. MirrorFilter
link
12. SolarizeFilter
link
13. PixelizeFilter
link
14. GrayScaleFilter
link
15. FishEyeFilter
link
16. EdgeFilter
link
Output dari Source Code program "Simple Image Editor"
1. Tampilan Awal Simple Image Editor
2. File Tool Simple Image Editor
a. Open Tool Simple Image Editor
Ketika kita membuka open maka akan diarahkan ke direktori gambar yang ingin kita pilih
b. Save As Tool Simple Image Editor
Ketika kita akan menyimpan gambar yang kita pilih maka akan diarahkan ke direktori yang ada di PC kita.
c. Close Tool Simple Image Editor
Ketika kita ingin menutup maka gambar akan hilang.
3. Filter Tool Simple Image Editor
Berikut beberapa filter yang saya buat untuk mengedit gambar.
a. Gambar Normal
b. Lighter Filter
c. Darker Filter
d. Inverter Filter
e. Mirror Filter
f. Pixelize Filter
4. Larger/Smaller Tool Simple Image Editor
a. Gambar Normal
b. Smaller Tool
c. Larger Tool
5. Help Tool Simple Image Editor
a. About Image Viewer
Adapun untuk link Demo sebagai berikut:
1. Demo tentang program Simple Image Editor
link youtube
2. Demo Source Code
link youtube
Adapun dari kami memberikan cara untuk mencoba program Simple Image Editor sebagai berikut :
1. Download dan Instal Aplikasi Blue J
2. Download satu folder "Simple Image Editor"
3. Buka folder "Simple Image Editor" dengan menggunakan aplikasi Blue J
4. Pilih Class ImageViewer dan klik kiri pilih newImageViewer, maka program akan berjalan dengan sendiriya membentuk jendela baru.
Link Download Program :
Simple Image Editor
Berikut merupakan Final Project yang telah kami kerjakan secara maksimal, apabila ada kekurangan dan kesalahan
kami mohon maaf.sekian Terima kasih. Wassalmu'alaikum Wr. Wb.
Refrensi :
1. http://fajarbaskoro.blogspot.com/2016/12/pbo-pemrograman-gui.html
2.
Komentar
Posting Komentar